Gadget  

JBL Reflect Aero TWS Spessifikasi dan Harga di Indonesia

JBL Reflect Aero TWS
JBL Reflect Aero TWS

TEKNOSIAR.COM – JBL Reflect Aero TWS Spessifikasi dan Harga di Indonesia Perusahaan JBL Indonesia Belum lama ini resmi merilis perangkat audio TWS atau true wireless terbarunya yang diberi nama JBL Reflect Aero TWS di Indonesia, malahan saat peluncuran pertama kali TWS JBL dijual dengan harga terjangkau dimana ada diskon Rp500.000 bagi sejumlah pembeli pertama saat perkenalan harga tersebut di beberapa toko online maupun di website resmi JBL Indonesia.

JBL Reflect Aero TWS adalah gadget perangkat audio true wireless terbaru dari perusahaan yang sangat terkenal yaitu JBL dan pastinya hampir seluruh produk dari JBL Indonesia pasti mengusung spek mumpuni dan juga dijamin original dan bisa memberikan banyak sekali manfaat terutama untuk sistem audio bagi kalian semua.

Kalian bisa membeli perangkat audio TWS terbaru dari perusahaan JBL melalui beberapa toko online yang sudah resmi menjadi partner JBL Indonesia atau kalian pun bisa membeli melalui JBL Indonesia di website resminya.

Spesifikasi JBL Reflect Aero TWS

Berbicara tentang spek yang diusung oleh TWS JBL ini, mengusung 4 varian pilihan warna diantaranya adalah warna hitam, selanjutnya warna biru, putih dan juga hijau.

Selanjutnya perangkat audio TWS tersebut tampil dengan desain earbud bulat yang mempunyai logo tulisan JBL tepat di bagian luar rumah driver atau speaker dan selanjutnya mempunyai wadah casing berbentuk persegi panjang dengan dukungan tali sebagai pegangan agar tidak mudah hilang maupun jatuh.

Selanjutnya untuk spek wadah casing mempunyai lampu indikator yang nantinya bisa menjelaskan terkait informasi dari kapasitas baterai apakah penuh atau sudah habis.

Selanjutnya tWS JBL terbaru ini dipastikan anti air dan debu karena sudah mengantongi sertifikasi ip68 dan juga menggunakan teknologi ketahanan air sehingga perangkatnya dapat dipakai di luar ruangan dalam kondisi cuaca apapun.

Malahan dengan teknologi ip68 gadget yang satu ini dapat digunakan untuk berenang sampai kedalaman 1,5 m di air normal ataupun di air asin dalam waktu 30 menit.

Empat microphone yang ada pada pembelian dilengkapi fitur adaptive noise cancellation dengan Smart ambien di mana ketika diaktifkan para pengguna bisa secara otomatis mendengarkan lingkungan sekitarnya dan Sebaliknya apabila atur dimatikan maka fitur ANC bisa meredam suara pengguna di sekitar ketika kalian berada di kendaraan restoran dan tempat umum.

Selanjutnya JBL Reflect Aero TWS mempunyai tiga mikrofon beamforming pada setiap earbuds untuk memastikan apabila suara pengguna bisa selalu terdengar keras dan sangat jelas di lawan bicara walaupun dalam kondisi cuaca yang kurang bagus.

Selanjutnya terkait ketahanan dipastikan apabila JBL TWS terbaru ini bisa dipakai dengan kondisi diisi daya dengan warna casing sampai 16 jam dan dengan ANC yang aktif dapat bertahan sampai 14 jam selanjutnya untuk pengisian daya baterai hanya memerlukan waktu 15 menit dan dapat memakainya sampai 4 jam.

Harga JBL Reflect Aero TWS

Selanjutnya untuk harga dari TWS JBL terbaru ini untuk harga normal dijual Rp3,1 juta dan ketika mendapatkan potongan harga Rp500.000 maka untuk harga diskon yaitu 2,5 juta rupiah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *