TEKNOSIAR.COM – Daftar 25 Fitur MIUI 14 Terbaru Yang Bikin Kaget Seperti diketahui apabila perusahaan Xiaomi saat ini tengah mempersiapkan MIUI 14 yang nantinya akan menjadi antarmuka untuk sejumlah smartphone pabrikan Xiaomi dan juga anak cabang perusahaan tersebut dan dikabarkan, apabila banyak sekali fitur MIUI 14 yang bikin kaget dikarenakan super keren dan pastinya bisa memberikan pengalaman terbaru bagi para pemakai smartphone dari Xiaomi.
Seperti dikutip dari berbagai sumber di internet berikut ini adalah daftar 25 fitur MIUI 14 terbaru yang pastinya akan membuat kalian kaget dikarenakan fitur ini hanya bisa kalian Temukan pada versi terbaru dan oleh karena itu, apabila smartphone kalian nantinya sudah bisa update versi final maka jangan lupa untuk secepatnya melakukan update, dikarenakan pastinya kalian bisa menggunakan semua fitur unik ini.
Diketahui apabila sebelum resmi dirilis para pengguna Xiaomi pastinya harus mengetahui fitur terbaru MIUI 14 dan dengan anda mengetahui fitur apa saja yang nantinya akan ada maka kalian bisa mengantisipasi dan memperkirakan fitur ini saat diluncurkan secara resmi dan bertahap.
Fitur MIUI 14
Berikut ini adalah daftar 25 fitur terbaru yang akan hadir pada MIUI 14 yang dikabarkan dalam waktu dekat ini siap rilis untuk sejumlah smartphone.
- Fitur aplikasi sound recorder yang dipastikan akan didesain ulang dan lebih kekinian dan juga lebih simple.
- Fitur remove text from Widget nantinya akan hadir pada MIUI terbaru dan akan ditambahkan langsung ke MIUI Launcher
- Fitur Lite mode akan ditambahkan ke bagian home screen di MIUI Launcher
- Ikon VoLTE dikabarkan akan berubah ya itu digabungkan menjadi satu kotak walaupun pengguna memakai SIM ganda
- Untuk control Center akan mengusung desain yang lebih baru dan desain lama dihapus
- Akan ada Android 13 Media Player yang nantinya ditambahkan pada versi ini
- Adanya desain ulang pada aplikasi kompas
- Adanya desain ulang pada aplikasi kalkulator
- Dikabarkan aplikasi galeri nantinya akan bisa dihapus
- Aplikasi perpesanan akan diperbarui pada MIUI 14
- Munculnya pembaruan di fitur App Vault
- Diperbaharui nya aplikasi jam
- Ditambahkan kemampuan dalam menonaktifkan pemberitahuan permanen langsung dari panel notifikasi
- Fitur Recognize Text di gambar yang ada pada galeri akan ditambahkan
- Ditambahkannya toggle di galeri untuk fitur This Day Memories.
- LE Audio Support Qualcomm ditambahkan pada
- Adanya perlindungan anti penipuan pada MIUI terbaru
- Desain ulang pada permission pop up
- Akan muncul icon menu widget terbaru
- Tidak bisa merekam audio dalam keadaan mode penyamaran
- Smart device additional card
- Tombol APK Installer yang didesain ulang dan lebih kekinian
- Akan ditampilkan nya memory extension di status memory di tampilan terbaru
- Ditambahkannya fitur Bubble notification pada bagian floating Windows.
- Menu Pengaturan Launcher terbaru
Itulah sejumlah fitur terbaru MIUI 14 yang dikabarkan siap dihadirkan dan pastinya tinggal kalian manfaatkan sebaik-baiknya dan untuk fitur ini hanya bisa kalian Temukan pada versi antarmuka MIUI 14 terbaru yang pastinya super keren dan kekinian.