TEKNOSIAR.COM – Fitur Andalan OPPO Reno 7 Yang Siap Rilis di Indonesia Seperti diketahui apabila perusahaan Oppo dikabarkan dalam waktu dekat ini akan merilis sejumlah penerus dari Reno 6 yaitu Oppo Reno7 di Indonesia dan dikabarkan ada tiga model terbaru untuk Lini seri Reno 7 yang akan hadir di tanah air yang pastinya mengusung spesifikasi mumpuni di antaranya jaringan support 5g dengan teknologi kekinian yang akan memberikan sebuah kesan yang mahal. Malahan untuk smartphone ini terdapat beberapa fitur unggulan Reno 7 yang diklaim bisa menjadi andalan bagi anda untuk pamer kepada orang lain.
Fitur andalan Oppo Reno 7 yang siap rilis di Indonesia yaitu sebanyak 3 model dipastikan akan memberikan sebuah sensasi dan pengalaman baru bagi kalian para pecinta smartphone perusahaan Oppo dikenakan untuk fiturnya sendiri, mengusung banyak sekali model dan spesifikasi yang mumpuni sehingga Anda pun akan dimanjakan dengan spesifikasi reno7.
Ada tiga seri Reno7 yang akan dihadirkan di Indonesia dan Hal ini diungkapkan oleh Aryo Meidianto A pR Manager Oppo Indonesia di mana menurutnya ketiga perangkat yang berbeda satu dengan yang lain dan hal ini dikarenakan untuk menggaet pasar di Indonesia.
Fitur Andalan OPPO Reno 7
Berikut adalah beberapa fitur andalan yang akan hadir pada smartphone Oppo Neo 7 yang pastinya akan menjadi kebanggaan anda semua dan untuk fitur unggulannya adalah sebagai berikut:
Keunggulan penampilan body
Ketiga varian Oppo Neo 7 mempunyai kesan tipis dan nyaman saat digenggam oleh para pengguna dan selanjutnya untuk Reno 7 Z 5g mengusung bodi yang mempunyai pinggiran rata atau kotak tanpa adanya lingkungan sehingga Smartphone Ini dikabarkan menyasar pengguna yang suka dengan desain handphone kotak.
Selanjutnya untuk smartphone Oppo Neo 7 tidak jauh berbeda mengusung desain bodi yang sama dengan Reno 7 Z 5g yang mempunyai pinggiran rata dan juga untuk seri Reno 7 sudah mendukung konektivitas 5g terutama untuk Oppo Reno7 5G dan Reno 7 Z 5g.
Koneksi jaringan 5g
Pastinya bagi anda semua konektivitas jaringan 5g menjadi sesuatu yang sangat penting maka pada varian smartphone ini anda tinggal memilih dikarenakan hampir ketiga smartphone sudah mendukung konektivitas 5 G sehingga berinternet ia akan semakin cepat.
Fitur Oppo glow
Salah satu fitur yang ada pada ketiga smartphone reno7 yaitu mempunyai fitur Oppo glow yaitu sebuah fitur yang mampu menghasilkan gradasi warna sehingga body belakang dapat berubah warna secara dinamis dan mempunyai body Yang Sangat kokoh dan tahan terhadap goresan.
Baterai besar
Selanjutnya ketiga smartphone ini mempunyai fitur unggulan dari kapasitas baterai yang jumbo yaitu 4500mah ya sudah dilengkapi dengan teknologi pengisian cepat 65w super vooc.
Prosesor tangguh
Selanjutnya untuk prosesor terutama Reno 7 Z 5g menggunakan chipset Snapdragon 695 5G. Sehingga dengan adanya fitur tersebut maka keno7m mampu menghadirkan fitur foto potrait Triple ISP Spectra 346T yang akan menghasilkan pengambilan gambar rendah cahaya.
Fitur Dual Orbit Light
Itu bisa membantu kepada para pengguna untuk mengetahui notifikasi masuk yang ditandai dengan 2 buah lampu yang menyala yang berada di lingkaran atau cincin modul kamera belakang dan Lampu ini akan menyala di saat pengguna mengisi daya baterai.
Kamera
Untuk fitur kamera pastinya sangat mumpuni dimana salah satu keunggulannya yaitu bisa melakukan memperbesar sampai 30 kali sehingga bisa menangkap objek mikro yang sangat detail.
Seri Reno 7
Di bawah ini adalah seri Reno 7 yang akan hadir di Indonesia dengan mengusung tampilan yang berbeda dikarenakan mengambil pangsa pasar yang berbeda dan untuk variannya adalah:
- OPPO Reno 7 5G,
- OPPO Reno 7 Z 5G,
- OPPO Reno 7
Dengan adanya perbedaan dari ketiga seri terbaru smartphone Reno 7 tersebut maka masyarakat Indonesia bisa memilih dari salah satu 7 varian Reno7 yang akan dirilis di tanah air.