Indeks

Cara Jitu Menghemat Kuota Internet Yang Jarang Diketahui

Menghemat Kuota Internet
Menghemat Kuota Internet

TEKNOSIAR.COM – Cara Jitu Menghemat Kuota Internet Yang Jarang Diketahui Untuk kalian semua yang saat ini menggunakan paket data internet yang tidak unlimited, maka pastinya kalian akan menghemat dalam penggunaan batas kuota data internet kalian akan tetapi terkadang bagi mereka yang belum mengetahui tentang bagaimana cara menghemat kuota internet pastinya hal ini akan membuat mereka kerepotan dikarenakan paket data cepat habis.

Supaya menghindari kuota internet cepat habis baik ketika kalian dalam melakukan perjalanan ataupun berada di rumah, maka alangkah baiknya kalian mengikuti tutorial cara jitu menghemat kuota internet yang ternyata banyak sekali tidak mengetahuinya pada artikel kami di bawah ini.

Harus anda ketahui dengan menonaktifkan beberapa fitur maka dipastikan kuota yang kalian beli akan bisa terjaga dengan baik sehingga tidak boros dikarenakan di dalam smartphone terdapat beberapa aplikasi yang oto update dan lain sebagainya yang akan menguras kuota data internet yang kalian miliki.

Menghemat Kuota Internet

Berikut adalah beberapa tutorial yang bisa kalian coba di rumah supaya bisa hemat kuota data internet dan kalian pun tidak merasa rugi.

Matikan data jika tidak dipakai

Untuk cara pertama supaya data paket internet kalian awet yaitu jangan sungkan untuk mematikan data seluler jika memang tidak digunakan dikarenakan hal ini akan membuat paket data internet tidak jalan sehingga tidak akan boros.

Kalian bisa mengaktifkan paket data internet ketika kalian membutuhkan dan apabila memang tidak digunakan maka sangat recommended supaya awet dan tidak boros untuk mematikannya.

Mematikan auto download

Untuk cara kedua kalian bisa mematikan fitur auto download yang ada pada smartphone kalian dikarenakan terkadang beberapa aplikasi akan meminta update dengan sendirinya atau biasa dikenal atau update dan oleh karena itu, kalian tinggal menonaktifkan fitur auto download di Smartphone kalian.

Ada beberapa aplikasi yang bisa kalian nonaktifkan supaya tidak auto update diantaranya adalah aplikasi WhatsApp dan beberapa aplikasi medsos lainnya.

Menonaktifkan auto update otomatis

Selanjutnya cara ketiga Agar kalian bisa awet dalam penggunaan paket data internet yaitu menonaktifkan fitur update secara otomatis bagi beberapa aplikasi dan hal ini sangat recommended untuk kalian lakukan jika ingin mempunyai paket internet yang super awet.

Untuk menonaktifkan fitur maka kalian bisa menggunakan manual melalui fitur setting dan selanjutnya melihat di bagian aplikasi lalu kalian tinggal memilih menonaktifkan fitur update secara otomatis.

Tidak melakukan pencadangan file

Bagi kalian para pengguna Whatsapp ataupun aplikasi yang secara otomatis melakukan pencadangan file dan hal tersebut wajib online Maka sangat recommended untuk menonaktifkan fitur tersebut.

Ada beberapa aplikasi yang memang harus melakukan pencadangan file secara otomatis dan wajib online sebut saja WhatsApp sampai Google Drive dan oleh karena itu, supaya kalian awet dalam penggunaan paket data Maka sangat recommended menonaktifkan fitur ini.

Exit mobile version